Thursday, May 25, 2017

SHOLAT SUNNAH ISYA'

Hadits tentang sholat sunnah sebelum dan sesudah sholat Isya' adalah hadits yang terlah disebutkan di muka, dimana Ibnu Umar berkata:
"Saya mengerjakan sholat sunnah dua sesudah sholat Isya' bersama-sama dengan Nabi SAW." dan juga hadits Abdullah bin Mughaffal, dimana beliau bersabda:
"Di antara tiap-tiap adzan dan iqamat ada sholat sunnah".
(HR. Bukhari dan Muslim)